31.9 C
Pasuruan
Sabtu, April 27, 2024

Merupakan Program yang digagas oleh wartabromo (warmo institute) sebagai langkah nyata terhadap kondisi alam dan lingkungan terutama perubahan iklim. Pojok iklim menjadi sarana edukasi dan pemahaman nyata terhadap masyarakat terkait alam dan perubahan iklim melalui sharing informasi digital kekinian berupa teks, gambar, video dan audio.

Program ini adalah kolaborasi media, pegiat lingkungan, influencer, relawan pecinta lingkungan dan dunia usaha untuk bersama – sama berbagi informasi, pengetahuan serta aksi nyata yang memberikan pengaruh dan ubah prilaku positif kepada publik.

Dunia usaha melalui program CSR (Corporate Social Responsibility) nya akan dipertemukan dalam program visi yang sama untuk mendukung tanggungjawab perusahaan atas kepeduliannya terhadap ancaman perubahan iklim dan lingkungan.

Peduli Alam dan Lingkungan

Sudah saatnya Kita Peduli
Mari bersama-sama Bangkit Bersuara Untuk Kebaikan Bumi Tercinta

Charity Shop

 

Dukung Program dengan Membeli Produk UMKM Ramah Lingkungan

Program Pojok Iklim yang perlu anda Ketahui

Artikel terkini terkait aksi nyata berbagai peristiwa dan kegiatan alam dan lingkungan

Ragam Video Jurnalistik, dokumenter, wawancara eksklusif tokoh terkait kepeduliannya terhadap lingkungan dan alam yang harus mendapatkan dukungan

Infografis, gambar dan foto jurnalistik yang menjelaskan tentang kondisi terkini perubahan iklim, alam dan lingkungan

Webinar, seminar, Talkshow dan Podcast membahas soal lingkungan dan perubahan iklim dibarengi dengan pelatihan dan aksi nyata tersama pegiat dan komunitas

VIDEO

NEWS