Label: Pilbup probolinggo
Sekjen Ombudsman RI Ingatkan Netralitas ASN Probolinggo di Pemilukada 2024
Probolinggo (WartaBromo.com) – Sekretaris Jenderal Ombudsman RI, Suganda Pandapotan Pasaribu mengingat netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) 2024.
Hal itu,...
Bapaslon Bupati Probolinggo Perbaiki Administrasi dan Pajak
Probolinggo (WartaBromo.com) - Tim dari dua bakal pasangan calon (bapaslon) menyerahkan perbaikan persyaratan administrasi ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Probolinggo pada Minggu (8/9/2024)....
Pj Bupati Probolinggo Tegaskan Netralitas ASN, Sanksi Berat Bagi Pelanggar
Probolinggo (WartaBromo.com) - Menghadapi Pilkada serentak 2024, Pj Bupati Probolinggo, Ugas Irwanto, kembali menegaskan pentingnya netralitas ASN dalam pelaksanaan pemilu.
Ia menggarisbawahi bahwa netralitas ASN...
Ribuan Pemilih Pemula di Probolinggo Terancam Tak Bisa Nyoblos
Probolinggo (WartaBromo.com) – Menjelang pemilihan Bupati Probolinggo pada 27 November 2024, masih ada ribuan pemilih pemula yang belum melakukan perekaman e-KTP. Kondisi ini memicu...
Hoaks Pesan Berantai, Ketua DPC Gerindra Probolinggo Diperiksa Bawaslu
Probolinggo (WartaBromo.com) – Ketua DPC Gerindra Kabupaten Probolinggo, Muhammad Zubaidi, dimintai keterangan oleh Bawaslu setempat pada Selasa (3/9/2024) sore. Terkait konten pesan berantai yang...
Dua Paslon Lolos Tes Kesehatan, Siap Bertarung di Pilkada Probolinggo
Probolinggo (WartaBromo.com) - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Probolinggo menerima berkas hasil pemeriksaan kesehatan bakal calon kepala daerah (bacakada) dari tim dokter RS dr....
Zulmi-Rasit Registrasi Ulang ke KPU Kabupaten Probolinggo
Kraksaan (WartaBromo.com) - Pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Probolinggo, Zulmi Noor Hasani dan Abd Rasit, menyelesaikan proses pendaftaran di Komisi Pemilihan Umum...
Gagal Submit, KPU Kabupaten Probolinggo Sebut Pasangan Z-R Belum Resmi Mendaftar
Kraksaan (WartaBromo.com) - Proses pendaftaran pasangan bakal calon kepala daerah Zulmi Noor Hasani dan Abdul Rasit (ZR) ke KPU Kabupaten Probolinggo ternyata memunculkan berbagai...
Gus Haris-Ra Fahmi Berjanji Wujudkan Probolinggo Makmur
Kraksaan (WartaBromo.com) – Pasangan Bakal Calon Bupati (Bacabup) dan Bakal Calon Wakil Bupati (Bacawabup) Probolinggo, Gus Haris dan Ra Fahmi, bertekad mewujudkan kemakmuran rakyat...
Ribuan Pendukung Iringi Pendaftaran Gus Haris-Ra Fahmi ke KPU Probolinggo
Kraksaan (WartaBromo.com) - Ribuan pendukung memadati jalanan saat pasangan Bakal Calon Bupati (Bacabup) dan Bakal Calon Wakil Bupati (Bacawabup) Probolinggo, Gus dr. Moh Haris...