Label: Polres probolinggo
16 Pasukan Elite Polres Probolinggo Diterjunkan untuk Amankan Pilbup Probolinggo 2024
Kraksaan (WartaBromo.com) - Selama pelaksanaan Pilkada 2024, Polres Probolinggo menunjuk belasan anggotanya untuk menjalani tugas khusus. Mereka sebagai pengawal pribadi (walpri) bagi para calon...
Generasi Gamer Probolinggo Adu Bakat
Probolinggo (WartaBromo.com) - Ratusan siswa SLTA di Kabupaten Probolinggo bertarung di Mapolres Probolinggo. Adu skill menjadi yang terbaik dalam ajang bergengsi Kejurkab E-Sport Kapolres...
Pantura Mulus, Satlantas Probolinggo Siapkan Speed Trap Cegah Kecelakaan dan Balap...
Probolinggo (WartaBromo.com) - Aspal baru yang halus dan mulus di sepanjang Jalan Pantura Probolinggo menjadi perhatian Satlantas Polres Probolinggo. Potensi kecelakaan lalu lintas dan...
Polwan Probolinggo Lawan Bullying di Sekolah
Probolinggo (WartaBromo.com) – Perundungan (bullying) dan kenakalan remaja semakin marak di Jawa Timur, termasuk di Probolinggo. Fenomena ini memicu perhatian serius dari pihak kepolisian,...
Sabu Disembunyikan di Antara Bumbu Dapur, Residivis Ditangkap
Probolinggo (WartaBromo.com) - Saru Erwahyudi (40), residivis asal Dringu, Kabupaten Probolinggo, menyamarkan 15,01 gram sabu dagangannya di antaranya bumbu dapur. Namun, siasat liciknya tak...
Penemuan Kerangka Manusia Gegerkan Warga Desa Sebaung Probolinggo
Gending (WartaBromo.com) - Suasana di Desa Sebaung, Kecamatan Gending, Kabupaten Probolinggo berubah mencekam setelah Faizin, seorang tukang tebang tebu, menemukan kerangka manusia yang tercecer...
PKB Kabupaten Probolinggo Laporkan Lukman Edy, Eks Sekjen, ke Polisi
Probolinggo (WartaBromo.com) - Suasana di Mapolres Probolinggo mendadak ramai pada Rabu pagi (7/8/2024) dengan kedatangan pengurus DPC PKB Kabupaten Probolinggo. Mereka untuk melaporkan mantan...
DPO Curanmor, Warga Tiris Probolinggo Tewas Ditembak Polisi Tabanan
Probolinggo (WartaBromo.com) - Dalam sebuah operasi dramatis, tim buru sergap Polres Tabanan, Polda Bali, menembak mati buronan berinisial ET, warga Dusun Wangkit, RT 001...
Tentara Gadungan di Probolinggo Ternyata Residivis
Kotaanyar (WartaBromo com) - Hosnadi Aditya alias Sertu Prasetyo tersangka penipuan dengan korban asal Blitar, merupakan residivis. Bahkan salah satu korbannya adalah anggota Polres...
Polisi Probolinggo Tembak ‘Sertu Prasetyo’
Kotaanyar (WartaBromo.com) - Hosnadi Aditya, yang dikenal dengan alias Sertu Prasetyo, terlibat dalam kasus penipuan yang menyasar seorang wanita asal Blitar. Pelaku ditembak oleh...




























