Label: Ugas Irwanto
Masa Jabatan Diperpanjang, Ugas Irwanto Siap Kawal Pilkada Probolinggo
Surabaya (WartaBromo.com) – Ugas Irwanto resmi menerima perpanjangan masa jabatan sebagai Penjabat Bupati Probolinggo. Pengumuman tersebut disampaikan melalui Surat Keputusan (SK) dari Menteri Dalam...
Probolinggo Bakal Terapkan Teknologi Pengolahan Sampah Berbasis Energi dari TPST Bangkalan
Probolinggo (WartaBromo.com) — Pj Bupati Probolinggo, Ugas Irwanto, menyatakan ketertarikannya dengan sistem pengolahan sampah di Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) Bangkalan. Dengan teknologi sederhana,...
Dewan Ajukan 3 Kandidat Pj Bupati Probolinggo, Ugas Irwanto Prioritas Utama
Probolinggo (Wartabromo.com) - Dalam upaya menentukan Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Probolinggo, DPRD setempat telah mengajukan tiga kandidat kepada Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).
Nama Ugas Irwanto,...
Ratusan Kades di Probolinggo Akan Terima SK Perubahan Masa Jabatan Usai...
Probolinggo (WartaBromo.com) - Sebanyak ratusan kepala desa di Kabupaten Probolinggo akan segera menerima surat keputusan (SK) terkait perubahan masa jabatan mereka. Pengukuhan resmi menunggu...
Dafa Ahmad Ferdiansyah, Remaja Probolinggo Menuju Panggung Internasional Tenis Meja
Bibit-bibit atlet berbakat terus bermunculan di Kabupaten Probolinggo, tak terkecuali pada cabang olahraga (cabor) Tenis Meja. Salah satu yakni Dafa Ahmad Ferdiansyah yang dalam...
Dipantau KPK, Haram ASN Pemkab Probolinggo Bawa Mobdin Mudik
Kraksaan (WartaBromo.com) - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo telah mengeluarkan kebijakan larangan penggunaan mobil dinas (mobdin) oleh pegawai untuk mudik Lebaran Idul Fitri 1445 Hijriyah.
Hal...
Tekan Laju Inflasi: Pemkab Probolinggo Salurkan 77 Ton Beras Cadangan Pangan...
Kraksaan (WartaBromo.com) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo telah meluncurkan serangkaian langkah untuk meredam laju inflasi yang meningkat menjelang Ramadan.
Melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP), Pemkab...
Pemkab Probolinggo Siapkan Anggaran Rp2 Miliar Tekan Inflasi Jelang Idul Fitri
Kraksaan (WartaBromo.com) - Pemerintah Kabupaten Probolinggo mengalokasikan anggaran sebesar Rp2 miliar untuk mengintervensi pasar. Guna menekan inflasi menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah.
Penjabat...
Stok Beras Aman di Probolinggo Hingga Juni 2024
Probolinggo (WartaBromo.com) - Pemerintah Kabupaten Probolinggo memastikan stok beras di wilayah tersebut aman hingga Juni 2024. Hasil inspeksi mendadak ke Gudang Bulog Klaseman menegaskan...
Rekapitulasi Hasil Pemilu 2024 di Kabupaten Probolinggo Dihentikan Sementara oleh Bawaslu
Kraksaan (WartaBromo.com) - Proses rekapitulasi hasil Pemilu 2024 di tingkat kabupaten yang sedang berlangsung, dihentikan sementara oleh Bawaslu Kabupaten Probolinggo, Sabtu (24/2/2024). Keputusan tersebut...




























