Menyambangi Museum Pasuruan; Sebuah Kritik

2817

Seperti yang terjadi di museum ini yang seringkali hanya sebagai wahana rekreasional saja. Bahkan, ada anggapan tentang museum hanya sebagai gudang “barang antik”.

Banyak hal yang perlu dibenahi dari museum Kabupaten Pasuruan ini. Seperti koleksi yang belum lengkap, sampai pada penyelenggaraan kegiatan yang bisa memicu pengembangan pengetahuan.

Soal kebersihan saja, ketika media ini mencoba toilet yang ada di lantai 2, airnya  mati dan berbau. Padahal peluang museum sebagai icon wisata sekaligus pusat pengembangan ilmu pengetahuan, dalam hal ini Sejarah Kabupaten Pasuruan terbuka lebar. (*)