Label: amsi
Ini Rangkaian Acara Istimewa Ulang Tahun ke-15 Beritajatim.com
Surabaya (wartabromo.com) - Membuka rangkaian peringatan 15 tahun perjalanannya, Beritajatim.com menggelar Webinar Inspiratif 'Bangkit di Tengah Pandemi' yang menghadirkan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar...
Pandemi COVID 19 Telah Mendorong Akselerasi Digital BUMN
Jakarta (wartabromo.com) - Digitalisasi terus dikembangkan badan usaha milik negara (BUMN) sektor perbankan, energi, kelistrikan hingga pegadaian. Digitalisasi menyasar semua aspek pihak yang masuk...
Secara Virtual, AMSI Jatim Gelar Training Cek Fakta Pilkada 2020
Surabaya (WartaBromo.com) - Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jawa Timur menggelar Training Cek Fakta secara virtual. Training bersama Tim Cek Fakta dengan dukungan Google...
AMSI Gelar Cek Fakta Pilkada 2020
Jakarta (WartaBromo.com) - Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) gelar Cek Fakta Debat Pemilihan Kepala Daerah 2020 (pilkada). Kegiatan ini dimaksudkan agar tersaji informasi bermutu,...
Marak Ujaran Kebencian, Perusahaan Mulai Enggan Beriklan di Medsos
Batu (WartaBromo.com) - Maraknya ujaran kebencian,.hoaks dan narasi negatif di media sosial membuka kesadaran baru bagi perusahaan-perusahaan global.
Mereka pun kembali menoleh ke media massa...
Perusahaan Harus Hati-Hati Manfaatkan Media Sosial
Surabaya (WartaBromo.com) - Media sosial (medsos) jadi bagian penting dalam mempromosikan keberadaan perusahaan maupun hasil produksinya. Hanya saja, perusahaan diingatkan untuk berhati-hati lantaran medsos...
Pesan Kapolda Jatim Jelang Pilkada dan Konferwil AMSI
Surabaya (WartaBromo.com) - Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jawa Timur melakukan pertemuan dengan Kapolda Irjen Fadil Imran. Dalam pertemuan ini, ada beberapa pesan yang...
Wens-Komang Lanjut Pimpin AMSI
Jakarta (WartaBromo.com) – Pasangan Wens Manggut dan Wahyu Dhyatmika (Komang) Kembali memimpin Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) periode 2020-2023. Keduanya terpilih dalam Kongres Kedua...
AMSI Gelar Kongres Kedua Secara Virtual
Usung Tema Membangun Ekosistem Media Siber Berkelanjutan
Jakarta (WartaBromo.com) - Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) menggelar Kongres Kedua pada tanggal 22-23 Agustus 2020. Kegiatan musyawarah...
AMSI Jatim Susun 7 Imbauan untuk Wartawan Hadapi Corona di Masa...
Surabaya (WartaBromo.com) - Masa transisi new normal, kasus Covid-19 justru kian mewabah. Kondisi ini membuat Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jatim ungkapkan penilaian, jika...