Label: banjir pasuruan
Dua Bendungan dan Kolam Retensi akan Dibangun Atasi Banjir Pasuruan
Pasuruan (wartabromo) - Pemkab Pasuruan akan membangun dua bendungan dan satu kolam retensi sebagai solusi banjir. Selain mencegah banjir yang setiap musim penghujan mengancam,...
Dampak Banjir Pasuruan, Jadwal 12 Perjalanan Kereta Api Dibatalkan
Mayangan (wartabromo) - Pasca terjadinya banjir yang terjadi di Pasuruan Kamis kemarin, 12 perjalanan kereta api di Stasiun Kota Probolinggo DAOPS 9 Jember dibatalkan....
Diterjang Banjir, Jalan Penghubung Kecamatan Pohjentrek – Kraton Ambrol
Kraton (wartabromo) - Banjir besar merendam sedikitnya 42 desa di 8 kecamatan di Kabupaten Pasuruan. Banjir yang terjadi sejak Kamis (30/6/2016) dini hari itu...
Uang Tiket Penumpang Terlantar Akibat Banjir Pasuruan Dikembalikan
Mayangan (wartabromo) - Musibah banjir di Pasuruan membuat perjalanan kereta api terganggu. Di Stasiun Probolinggo ada 6 perjalanan kereta yang melintas terpaksa dibatalkan perjalanannya....
53 Ribu Jiwa Terdampak Banjir Pasuruan, 56 Ton Beras Disiapkan
Pasuruan (wartabromo) - Korban banjir Kabupaten Pasuruan mencapai 53.343 jiwa atau 14.259 kepala keluarga (KK). Para korban tersebar di 42 desa/kelurahan di 8 kecamatan.
Untuk...
Rel Terendam, Ratusan Penumpang KA Terlantar di Probolinggo
Mayangan (wartabromo) - Banjir yang merendam daerah Pasuruan, berimbas pada terhentinya perjalanan kereta api Sri Tanjung di Stasiun Kota Probolinggo. Akibatnya, ratusan penumpang kereta...
Kraton dan Rejoso Terparah Terendam Banjir
Kraton (wartabromo) - Puluhan desa di tujuh kecamatan Kabupaten Pasuruan terendam banjir. Ketinggian banjir bervariasi antara 50 sentimeter hingga 1 meter.
Puluhan desa tersebut tersebar...
Pantura Kraton Lumpuh, Kendaraan Menumpuk di Wonorejo
Wonorejo (wartabromo) - Jalur pantura Kraton lumpuh akibat banjir. Polisi mengalihkan semua kendaraan dari Surabaya dan dari Banyuwangi ke jalur alternatif.
"Dari timur diarahkan ke...
Banjir Pasuruan, 3 Warga Terseret Arus Sungai Welang
Pasuruan (wartabromo) - Tiga warga Desa Tambakrejo, Kecamatan Kraton, Kabupaten Pasuruan hanyut di Sungai Welang saat arus deras menerjang.
"Dua orang, ibu dan anaknya sudah...
Puluhan Desa di 7 Kecamatan Terendam Banjir
Pasuruan (wartabromo) - Selain melumpuhkan jalur pantura Kraton, puluhan desa di 7 kecamatan di Kabupaten Pasuruan juga terendam banjir. Banjir akibat meluapnya sejumlah sungai...