Label: gempol
Warga Surabaya Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Gempol
Gempol (WartaBromo.com) - Warga Dusun Kaliputih 2, Desa Sumbersuko, Kecamatan Gempol dihebohkan penemuan mayat, Minggu (28/2/2021) petang. Korban ditemukan dalam kondisi bersimbah darah.
Diketahui, identitas...
Yang Tersisa dari Banjir Bandang Kepulungan
Banjir bandang melanda Desa Kepulungan, Kabupaten Pasuruan, Rabu (3/2/2021) lalu. Massifnya alih fungsi lahan diduga ikut memicu peristiwa itu.
Laporan: Asad Asnawi
BENCANA itu datang tiba-tiba....
Warga Kepulungan Tewas Tersambar Kereta Api di Gempol
Gempol (WartaBromo.com) - Pria asal Desa Kepulungan, Kecamatan Gempol, tewas tersambar kereta api, Minggu (7/2/2021) pagi. Pria nahas tersebut ditemukan tewas di dekat perlintasan...
Korban Banjir Kepulungan Mulai Dipindahkan ke Rumah yang Lebih Layak
Gempol (WartaBromo.com) - Sedikitnya 18 KK pengungsi korban banjir Desa Kepulungan, Kecamatan Gempol mulai ditempatkan ke hunian yang lebih layak. Sebelumnya, mereka menempati posko pengungsian...
Tanggap Bencana, DPD Golkar Kabupaten Pasuruan Salurkan Bantuan pada Korban Banjir...
Gempol (WartaBromo.com) - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar menyalurkan bantuan bagi korban bencana banjir bandang yang menerjang Desa Kepulungan, Kecamatan Gempol, Jumat (5/2/2021) sore....
Khofifah Kunjungi Korban Banjir Bandang Kepulungan
Gempol (Wartabromo.com) - Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa mengunjungi korban banjir bandang di Desa Kepulungan, Kecamatan Gempol, Jumat (5/2/2021) pagi. Ia memastikan korban...
Dua Korban Banjir Bandang Pasuruan Ditemukan
Gempol (WartaBromo.com) – Dua korban yang hanyut terseret banjir bandang ditemukan pada Kamis (4/2/2021). Keduanya ditemukan dalam kondisi meninggal dunia.
Data yang dihimpun di lapangan,...
Ini Identitas Dua Korban Banjir Bandang Pasuruan
Pasuruan (WartaBromo.com) - Dua warga terseret banjir bandang yang menerjang Desa Kepulungan, Kecamatan Gempol, Rabu (3/2/2021) petang.
Diterjang Banjir Bandang, Dua Warga Terbawa Arus
Berdasar keterangan...
Diterjang Banjir Bandang, Dua Anak Hilang Terbawa Arus
Pasuruan (WartaBromo.com) - Hujan deras yang mengguyur wilayah Pasuruan menyebabkan sejumlah tempat dilanda banjir bandang, Rabu (3/2/2021).
Di Desa Kepulungan, banjir akibat luapan sungai setempat...
Mengunjungi Stasiun Pengamatan Antariksa (LAPAN) di Gempol; Jadi Alternatif Wisata Edukasi
Oleh: Miftahul Ulum
MASYARAKAT era kiwari (kekinian, Red) terlihat berlomba-lomba memamerkan wisata unik dan baru. Salah satu yang diburu adalah wisata edukasi yang unik.
Salah satu...