Label: DPRD Pasuruan
Raperda APDB 2024: Pemkab Pasuruan akan Alokasikan Rp402 Miliar Untuk Dana...
Pasuruan (WartaBromo.com) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pasuruan akan mengalokasikan dana hibah sebesar Rp402 Miliar dalam Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) APBD 2024.
Hal itu disampaikan oleh...
DPRD dan Pemkab Pasuruan Sepakati Perubahan KUPA-PPAS Tahun Anggaran 2023
Bangil (WartaBromo.com) – Badan Anggaran (Banggar) DPRD Kabupaten Pasuruan telah mengesahkan Kebijakan Umum APBD Perubahan (KUPA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Tahun Anggaran...
Gelar Khitanan Masal Gratis Bukti Dewan Berkhidmat untuk Masyarakat
Pasuruan (WartaBromo.com) - DPRD Kabupaten Pasuruan tak ingin jauh dari masyarakat. Beberapa program coba lebih didekatkan dengan kebutuhan...
Anggota DPRD Kota Pasuruan Dipanggil Kejaksaan, Ada Apa?
Pasuruan (WartaBromo.com) - Sejumlah anggota DPRD Kota Pasuruan dipanggil Kejaksaan Negeri Kota Pasuruan untuk dimintai keterangan.
Pemanggilan dilakukan pada Senin (24/10/2022) pagi. Berdasar informasi yang...
Dalami Kasus BOP, Kejari Periksa Politisi Muda PKB
Pasuruan (WartaBromo.com) - Penyidikan kasus dugaan korupsi Bantuan Operasional Pendidikan (BOP) Kemenag tahun 2020 wilayah Kabupaten Pasuruan terus berjalan. Terbaru, seorang anggota dewan diperiksa...
Kejari Kota Pasuruan Tahan Anggota Dewan
Pasuruan (WartaBromo.com) - Anggota DPRD Kota Pasuruan, Helmi, ditahan Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Pasuruan. Ia ditahan atas kasus dugaan penipuan.
Helmi ditahan kejari pada Rabu...
Mobdin Setwan DPRD Kabupaten Pasuruan Ringsek di Jalur Pantura
Pasuruan (WartaBromo.com) - Sebuah mobil berpelat nomor merah ringsek di pinggir jalan, tepat di depan SMKN I di Jalan Veteran, Kota Pasuruan, Jumat (30/04/2021).
Berdasar keterangan...
Paripurna, Dewan Sepakati Perubahan Perda Pilkades Pasuruan
Bangil (WartaBromo.com) - Rapat paripurna rencana perubahan ketiga atas Perda Kabupaten Pasuruan Nomor 6 Tahun 2015 tentang Pemerintah Desa digelar, Kamis (22/4/2021) sore. Hasilnya,...
Dewan Usulkan Lulusan Ponpes Bisa Ikut Nyalon Kades
Bangil (WartaBromo.com) - Lulusan pondok pesantren bisa mendaftarkan diri sebagai calon kepala desa di Kabupaten Pasuruan. Bagi lulusan pesantren yang memiliki ijazah setara SMP.
Hal...
Digoyang Gempa, Rapat di Dewan Semburat
Pasuruan (WartaBromo.com) - Gempa dirasakan sejumlah warga di Kabupaten Pasuruan, Sabtu (10/4/2021) siang. Sejumlah warga panik, keluar dari gedung.
Dari informasi yang dihimpun WartaBromo., gempa...