Label: kriminal probolinggo
Polda Bekuk Remaja Besuk, Diduga Tipu Warga Jombang Rp1 Miliar
Besuk (WartaBromo.com) - Seorang remaja berinisial SH asal Probolinggo diciduk Direktorat Reserse dan Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Jawa Timur. Ia diduga menipu warga Jombang...
Pembunuh Warga Tiris Ternyata Komplotan Begal
Tiris (WartaBromo.com) - Pembunuh Neman (54), warga Desa Andungsari, Kecamatan Tiris, Kabupaten Kabupaten Probolinggo ternyata komplotan begal motor. Seorang pelaku ditangkap dan lainnya masih...
Maling Sapi asal Pohsangit Diringkus Saat Hendak Beraksi
Mayangan (wartabromo.com) – Seorang maling sapi berhasil diamankan Satreskrim Polres Probolinggo. Maling ini dibekuk saat hendak beraksi.
Pelaku bernama Sony Setiawan, warga Dusun Kukuh, Pohsangit...
Terduga Pelaku Pembunuhan di Tiris Ditembak Polisi
Tiris (WartaBromo.com) - Polisi Probolinggo menembak seorang pria berusia antara 30-40 tahun pada Selasa, 10 Mei 2022. Pria ini diduga pelaku pembunuhan terhadap Neman,...
Juragan Pemilik Senapan Menjadi Tersangka
Maron (WartaBromo.com) - Seorang pria warga Desa Bulang Kecamatan Gending, Kabupaten Probolinggo tewas tertembus peluru senapan. Satreskrim Polres Probolinggo menetapkan pemilik senapan, yang tak...
Gegara Chatting WA, Pemuda Dringu Bacok Tetangga
Dringu (WartaBromo) - Dua pemuda asal Desa Randuputi, Kecamatan Dringu, Kabupaten Probolinggo terlibat duel. Peristiwa dipicu perbincangan WhatsApp (WA) ini mengakibatkan seorang luka parah,...
Motor Pasien Puskesmas Bantaran Digondol Maling Bertopeng Ala Ninja
Bantaran (WartaBromo) - Satu unit sepeda motor hilang di parkiran Puskesmas Bantaran, Kabupaten Probolinggo. Pelakunya adalah pria bertopeng sarung merah ala ninja.
Dari rekaman Circuit...
Truk Nyemplung Jembatan Purut hingga 10 Cakades Perempuan di Pilkades Serentak...
Beragam peristiwa kami sajikan pada 13 Maret melalui laman media online wartabromo. Ragam berita menarik kini kami rangkum untuk kembali anda baca dalam koran...
Angkut Sapi Curian, L300 Modifikasi ini Diamankan Polsek Gading
Gading (WartaBromo) - Minibus Mitsubishi L300 diamankan Unit Reskrim Polsek Gading, Probolinggo. Diyakini mobil modifikasian itu digunakan mengangkut sapi hasil curian.
Minibus berwarna abu-abu dengan...
Edarkan Sabu, Warga Pasuruan Ditangkap Polisi Probolinggo
Pakuniran (WartaBromo.com) - Ahmad Hoiruddin, warga Dusun Wringin, RT/RW 003, Desa Cukurguling, Kecamatan Lumbang, Kabupaten Pasuruan, ditangkap polisi. Ketika itu ia hendak mengantarkan pesanan...


















