Label: News Ticker
Hadapi Libur Natal dan Tahun Baru, Tol Pandaan-Malang Dibuka Fungsional
Pandaan (wartabromo.com) – Ruas tol Pandaan-Malang dibuka fungsional pada libur akhir tahun nanti. Tol ini dapat menjadi pilihan, menghindari kemacetan dari arah Malang ke...
Makanan dengan Kemasan Rusak Banyak Ditemukan di Toserba Kota Probolinggo
Probolinggo (wartabromo.com) – Sejumlah makanan dengan kemasan penyok banyak dijual oleh toko serba ada (Toserba) di Kota Probolinggo. Tak hanya itu, tulisan ijin edar...
Warga Pasirian Geger Dengar Tangisan Bayi di Dekat Makam
Lumajang (wartabromo.com) - Warga Desa Nguter, Kecamatan Pasirian, Kabupaten Lumajang digegerkan suara tangisan bayi, Rabu (12/12/2018) malam. Bayi malang tersebut tergeletak di dalam sebuah...
Terdakwa Kasus Begal di Puspo ini Diputus Bebas
Bangil (wartabromo.com) - Seorang terdakwa begal diputus bebas oleh Pengadilan Negeri Bangil, Kabupaten Pasuruan. Pria bernama Jaini (20), warga Dusun Watugentong, Desa Ngantungan, Kecamatan...
Pol PP Probolinggo Bersih-bersih Reklame Bodong
Probolinggo (wartabromo.com) - Reklame di jalur Pantura Probolinggo-Banyuwangi, diduga banyak yang tak berijin alias bodong. Dinas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Probolinggo pun...
Putusan Pidana Presdir PT TAP Ditunda, Pekerja Demo Depan PN Bangil
Bangil (wartabromo.com) - Puluhan pekerja PT. Tritadaya Adi Perkasa (PT. TAP) Gempol, Kabupaten Pasuruan melakukan aksi di depan Pengadilan Negeri Bangil. Aksi ini bentuk...
Korban Banjir Tiris Mulai Dapat Bantuan
Probolinggo (wartabromo.com) - Korban bencana banjir dan tanah longsor di Kecamatan Tiris, Kabupaten Probolinggo sudah mendapat bantuan dari pemerintah. Selain bantuan bahan pangan, posko...
Dugaan Korupsi ADD Dhompo Dilimpahkan ke Kejari
Pasuruan (wartabromo.com) – Perkara dugaan korupsi Anggaran Dana Desa (ADD) Dhompo, Kecamatan Kraton, Kabupaten Pasuruan, dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri (Kejari). Pelimpahan dilakukan setelah berkas kasus...
Korban Banjir Tiris Bangun Jembatan Darurat
Probolinggo (wartabromo.com) - Pasca banjir, warga dan pemerintah membuat sejumlah jembatan darurat di Desa Andung Biru, Kecamatan Tiris, Kabupaten Probolinggo. Jembatan bambu ini, diharapkan...
Gawat, Sekda Lumajang Mundur
Lumajang (wartabromo.com) – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lumajang resmi mundur dari jabatannya. Hal ini terjawab dari surat pemberitahuan kepada beberapa pejabat, terkait pengunduran diri...


















