Label: berita kriminal
Polisi Tangkap Pelaku Pengeroyokan di Tretes
Prigen (WartaBromo.com) - Polsek Prigen bekuk pelaku penganiayaan terhadap temannya sendiri. Satu pelaku yang sudah diamankan, terancam hukuman penjara 5 tahun.
"Unit Reskrim Polsek Prigen...
Janjian di Tretes, Tiga Sekawan Ini Malah Terlibat Perkelahian
Prigen (WartaBromo.com) - Chornelius Riedo Junior tak mengira jika dirinya akan babak belur, saat ia bertemu dengan 2 temannya di Gang Sono, Kelurahan /...
Pelatih Renang Bantah Lakukan Pelecehan Seksual pada Anak Didik
Pasuruan (WartaBromo.com) - Pelatih renang di Kota Pasuruan berinisial A dilaporkan polisi atas dugaan pelecehan pada anak didiinya. A mengaku apa yang disebut dalam...
Pelatih Renang di Kota Pasuruan Dipolisikan, Diduga Lakukan Pelecehan ke Murid
Pasuruan (WartaBromo.com) - Seorang pelatih renang di Kota Pasuruan dilaporkan ke polisi. Ia diduga melakukan pelecehan seksual kepada muridnya.
Kanit Perlindungan Perempuan dan Anak Polres...
Janjikan Pekerjaan, Ajak ke Vila Tretes, eh Ternyata…
Prigen (WartaBromo.com) - Penggelapan HP di Kecamatan Prigen dengan modus menjanjikan pekerjaan kembali terjadi. Polsek Prigen telah mengamankan 1 tersangka, Rabu (4/8/2021).
Tersangka dimaksud adalah...
Motormu Dicuri? Polisi Ciduk Komplotan Curanmor di 9 Lokasi
Bangil (WartaBromo.com) - Dalam kurun waktu seminggu, Satreskrim Polres Pasuruan berhasil menciduk 3 tersangka curanmor. Ketiga tersangka telah beraksi di 9 TKP pencurian di...
Nyambi Edarkan Sabu, Kuli Bangunan di Lekok Diringkus Polisi
Pasuruan (WartaBromo.com) - Seorang kuli bangunan di Kecamatan Lekok, Kabupaten Pasuruan ditangkap polisi. Ia ditangkap lantaran kedapatan mengedarkan sabu.
Kasubbag Humas Polres Pasuruan Kota, AKP...
Luntang-Lantung di Prigen, Pria Ini Embat HP Wisatawan
Prigen (WartaBromo.com) - Lontang-lantung di Kabupaten Pasuruan, Ibrahim, warga Dawuhan, Situbondo malah menjadi pelaku kejahatan. Pria 31 tahun ini menggasak HP milik wisatawan di...
Maling Motor di Ruko Grand Parimas Terekam CCTV
Pasuruan (WartaBromo.com) - Peristiwa pencurian sepeda motor terjadi di Kota Pasuruan. Satu unit Honda Scoopy digasak maling saat parkir di sebuah komplek pertokoan.
Peristiwa tersebut...
Demi Gaya Hidup Mewah, Pasutri Leces Gelapkan Motor Tukang Cukur
Leces (WartaBromo) - Demi hidup mewah di hotel, warga Desa Sumber Kedawung, Kecamatan Leces, Kabupaten Probolinggo rela menipu. Pasangan suami-istri (pasutri) itupun ditangkap unit...


















